Related Posts Plugin for WordPress, Blogger... Shinee - Minho

Sabtu, 24 Desember 2011

Nama Korea Berdasarkan Angka Kelahiran

,
Cari Tahu Nama Korea Kamu Melalui Angka Kelahiran

Korea dan kebudayaannya sangat menarik perhatian. Contohnya saja banyak masyrakat Indonesia yang sindrom Korea, mulai dari drama, movie, style, dan lain-lain. Drama Korea di Indonesi memang sedang melejit hingga melambungkan beberapa nama-nama artis. Nah... terkait dengan NAMA, pastinya kamu yang penggila Korea kepengen punya nama korea juga dooong...! kamu juga bisa kok... punya nama korea.

3 Elemen Nama

Biasanya nama orang korea termasuk artis-artis pemeran drama Korea terdiri atas 3 suku kata. Misalnya Song Hye Kyo atau Lee Min Hoo. Nama-nama tersebut ternyata bisa diambil dari angka-angka kelahiran kamu yang mencakup 3 elemen, yaitu hari atau tanggal, bulan, dan tahun kelahiran.

I. Surname atau Nama keluarga

Nama keluarga atau nama depan orang Korea didapat dari nomor terakhir tahun kelahiran. Berikut ini merupakan nama depan Korea berdasarkan angka terakhir tahun kelahiran.
- 0: Park
- 1: Kim
- 2: Shin
- 3: Choi
- 4: Song
- 5: Kang
- 6: Han
- 7: Lee
- 8: Sung
- 9: Jung

II. Middle Name atau Nama Tengah

Nama tengah Korea diambil dari bulan kalhiran, yang terdiri atas12 angka, yaitu sebagai berikut.

- 1: Yong
- 2: Ji
- 3: Je
- 4: Hye
- 5: Dong
- 6: Sang
- 7: Ha
- 8: Hyo
- 9: Soo
- 10: Eun
- 11: Hyun
- 12: Rae

III. Nama belakang

Nama Korea ini diambil bedasarkan tanggal kelahiran kamu. Nama inilah yang biasanya digunakan untuk memanggil nama anda. Berikut ini merupakan beberapa nama Korea berdasarkan tanggal kelahiran.

- 1: Hwa
- 2: Woo
- 3: Joon
- 4: Hee
- 5: Kyo
- 6: Kyung
- 7: Wook
- 8: Jin
- 9: Jae
- 10: Hoon
- 11: Ra
- 12: Bin
- 13: Sun
- 14: Ri
- 15: Soo
- 16: Rim
- 17: Ah
- 18: Ae
- 19: Neul
- 20: Mun
- 21: In
- 22: Mi
- 23: Ki
- 24: Sang
- 25: Byung
- 26: Seok
- 27: Gun
- 28: Yoo
- 29: Sup
- 30: Won
- 31: Sub

2 komentar to “Nama Korea Berdasarkan Angka Kelahiran”

  • 27 Desember 2011 pukul 23.18
    Anonim says:

    lumayan dapat pengetahuan baru di page ini, salam kenal dari blogger amatiran lombok utara, blogna kerenn semoga tambah suksess amin _^

  • 31 Desember 2011 pukul 17.50
    Eka Mustika says:

    AMIN!!!

    Thanks ya... udah mampir di Blogku... ^_^
    o..ya... sering2 mampir ya...

Posting Komentar

 

My Live is Love Korea Copyright © 2011 | Template design by O Pregador | Powered by Blogger Templates